>

Silabus Tafsir Kelas XII Program Keagamaan (Peminatan)

 Silabus Tafsir Kelas XII Program Keagamaan (Peminatan)

Alhamdulillahi rabbil ‘alamin, puji syukur hanya milik Allah Swt. yang telah  menganugerahkan hidayah, taufik, dan inayah sehingga proses penyusunan silabus Tafdir kelas XII Peminatan keagamaan ini dapat diselesaikan. Shalawat serta salam semoga tercurah keharibaan Rasulullah Saw. Amin.

Silabus Tafsir kelas XII Program Keagamaan ini terdiri dari tujuh bab dengan materi sebagai berikut
BAB I AMAR MA’RUF NAHI MUNKAR
BAB II KEWAJIBAN BERDAKWAH
BAB III MEMBANGUN KEPEDULIAN SOSIAL ANTAR SESAMA
BAB IV KERJASAMA DAN GOTONG ROYONG
BAB V MAKANAN HALAL DAN BAIK SERTA MENGHINDARI
BAB VI MENSYUKURI NIKMAT ALLAH
BAB VII SABAR MENGHADAPI UJIAN DAN COBAAN

Sedangkan untuk kompetensi Inti dan Kompetensi Dasarnya adalah sebagai berikut:

KOMPETENSI INTI 1 (SIKAP SPIRITUAL)
Menghayati dan mengamalkan ajaran agarna yang dianutnya

KOMPETENSI INTI 2 (SIKAP SOSIAL)

Menuniukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, dainai), santun, responsif, dan pro- aktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia


KOMPETENSI INTI 3 (PENGETAHUAN)

Memaharni, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengehuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah


KOMPETENSI INTI 4 KETERAMPILAN)

Mengolah, menalar, dan meneaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan


Kompetensi Dasar Tafsir Kelas XII Semester Ganjil
1.1    Mengamalkan perintah amar ma’ruf nahi munkar dalam al-Qur’an: QS. Ali ‘Imran (3): 104; QS. Al-Maidah (5): 78-80; QS. As-Ṣaff (61):3; QS. Ali Imran (3): 104
2.1    Mengamalkan sikap obyektif dalam mempelajari al-Qur’an: QS. Ali ‘Imran (3): 104; QS. Al-Maidah (5): 78-80; QS. As-Ṣaff (61):3; QS. Ali Imran (3): 104
3.1    Menganalisis ayat-ayat al-Qur’an tentang amar ma’ruf nahi munkar dalam QS. Ali ‘Imran (3): 104; QS. Al-Maidah (5): 78-80; QS. As-Ṣaff (61):3; QS. Ali Imran (3): 104 melalui pendekatan tafsir taḥlili, ijmali atau  muqaran
4.1.1    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat  Al-Qur’an tentang amar ma’ruf nahi munkar  
4.1.2    Mengorganisasikan contoh-contoh kemungkaran di masyarakat dan penyebabnya serta menyajikannya dalam bentuk tulisan atau media lainnya  

1.2    Mengamalkan kewajiban berdakwah dalam alQur’an: QS. An-Naḥl: 125; QS. Asy-Syuara’  (26): 214-216, QS. Al-Ḥijr (15): 94-96
2.2    Memiliki sikap berani mengatakan kebenaran  sebagai wujud dari implementasi kewajiban dalam berdakwah: QS. An-Naḥl: 125; QS. AsySyuara’ (26): 214-216, QS. Al-Ḥijr (15): 94-96
3.1    Menganalisis ayat-ayat al-Qur’an tentang kewajiban berdakwah dalam al-Qur’an: QS. An-Naḥl: 125; QS. Asy-Syuara’ (26): 214-216, QS. Al-Ḥijr (15): 94-96 melalui pendekatan metode tafsir
4.2.1    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat Al-Qur’an tentang kewajiban berdakwah
4.2.2    Menyajikan rencana aksi dakwah masingmasing sesuai kemampuannya untuk bela  negara  

1.3    Mengamalkan perintah Allah tentang membangun kepedulian sosial dalam alQur’an: QS. Al-Furqan (25): 67, QS. Al-Isra’  (17): 26–27, 29–30, QS. Al-Qaṣaṣ (28): 79–82;  QS. Al-Baqarah (2): 177, QS. Al-Ma’un (107):  1–7
2.3 Menunjukkan sikap peduli dan gemar berbagi sebagai implementasi dari Al-Qur’an: QS. AlFurqan (25): 67, QS. Al-Isra’ (17): 26–27, 29– 30, QS. Al-Qaṣaṣ (28): 79–82; QS. Al-Baqarah  (2): 177, QS. Al-Ma’un (107): 1–7  
3.2    Menafsirkan ayat-ayat al-Qur’an tentang sikap peduli dan gemar berbagi pada: QS. Al-Furqan (25): 67, QS. Al-Isra’ (17): 26–27, 29–30, QS. Al-Qaṣaṣ (28): 79–82; QS. Al-Baqarah (2): 177, QS. Al-Ma’un (107): 1–7  melalui pendekatan tafsir taḥlili, ijmali atau muqaron
4.3.1.    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat Al-Qur’an tentang membangun kepedulian sosial   
4.3.2.    Menyajikan laporan kegiatan kepedulian sosial dalam bentuk media tulisan atau media lainnya  

1.4    Mengamalkan perintah Allah tentang hidup gotong royong dalam al-Qur’an:  QS. al-Maidah (5): 2; QS. Al-’Aṣr (103); QS. At-Taubah (9): 71   
2.4. Menunjukkan sikap hidup gotong royong dalam al-Qur’an: QS. Al-Maidah (5): 2; QS. al’Aṣr (103); QS. At-Taubah (9): 71  
3.3    Menganalisis ayat-ayat al-Qur’an tentang hidup gotong royong dalam: QS. al-Maidah (5): 2; QS. Al-’Aṣr (103); QS. At-Taubah (9): 71 melalui tafsir taḥlili, ijmali atau muqaron
4.4.1    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat al-Qur’an tentang kerja sama dan gotong royong  
4.4.2    Menyajikan laporan kegiatan kerja sama dan gotong royong dalam kehidupan masyarakat yang majemuk dalam bentuk media tulisan atau media lainnya

Kompetensi Dasar Tafsir KelasXII Semester Genap
1.5    Menghayati dampak perintah Allah untuk memilih makanan dan minuman halal serta menghindari makanan dan minuman yang haram sesuai al-Qur’an: QS. Al-Baqarah (2): 172-173, QS. al-Maidah (5): 87, 88, QS. AnNaḥl (16): 66, 68-69, QS. Al-Maidah (5): 9091
2.5    Membiasakan diri untuk selalu bersikap proposional sesuai kebutuhan dalam memilih makanan yang halal dan baik sebagai implementasi dari Al-Qur’an:          QS. Al-Baqarah (2): 172-173, QS. al-Maidah (5): 87, 88, QS. An-Naḥl (16): 66, 68-69,           QS. Al-Maidah (5): 90-91
3.5    Menganalisis ayat-ayat al-Qur’an tentang makanan dan minuman  halal dan baik, serta makanan dan minuman haram yang membahayakan buat jasmani dan rohani sebagaimana:QS. Al-Baqarah (2): 172-173,  QS. al-Maidah (5): 87-88, QS. An-Naḥl: 66, 68-69
4.5.1    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat al-Qur’an tentang makanan yang halal dan baik  
4.5.2    Mengorganisasi aneka makanan yang halal dan haram dalam kehidupan modern serta menyajikannya dalam bentuk tulisan atau bentuk lainnya

1.6    Mengamalkan perintah mensyukuri nikmat Allah sesuai kandungan: QS: al-’Ankabut: 17; QS. An-Naḥl: 78; QS. Ibrahim: 7  
2.6    Menunjukan sikap proaktif dalam  mengimplementasikan rasa syukur sebagai wujud pengamalan al-Qur’an:          QS. al-’Ankabut: 17; QS. An-Naḥl: 78;        QS. Ibrahim: 7
3.6    Memahami secara konseptual ayat-ayat tentang mensyukuri nikmat Allah dalam AlQur’an: QS. al-’Ankabut: 17; QS. An-Naḥl:  78; QS. Ibrahim: 7  
4.6    Menalar secara mandiri ayat-ayat al-Qur’an tentang sikap mensyukuri nikmat Allah dalam bentuk lisan, tulisan dan media lainnya  

1.7    Menghayati dampak bersabar dalam menghadapi ujian dan cobaan sebagaimana: QS. Al-Baqarah (2): 155–157, QS. Ali ‘Imran (3): 186
2.7    Menunjukkan sikap sabar dalam menghadapi  ujian dan cobaan sebagai implementasi: QS. Al-Baqarah (2): 155–157, QS. Ali ‘Imran (3): 186
3.7    Menganalisis ayat-ayat al-Qur’an tentang sabar dalam menghadapi ujian dan cobaan pada al-Qur’an: QS. Al-Baqarah (2): 155– 157, QS. Ali ‘Imran: 186   melalui pendekatan tafsir taḥlili, ijmali atau muqaron
4.7.1    Mendemonstrasikan hafalan dan terjemahan ayat-ayat al-Qur’an tentang sabar dalam menghadapi ujian dan cobaan  
4.7.2    Menyajikan keterkaitan ayat-ayat al-Qur’an tentang sabar dalam menghadapi ujian dan cobaanuntuk membentuk karakter bangsa dengan fenomena sosial

Untuk mendapatkan Silabus Tafsir kelas XII MA peminatan keagamaan ini silahkan download filenya di bawah ini. Jika para rekan guru berminat untuk mendapatkan perangkat pembelajaran lengkapnya silahkan pesan DISINI atau menghubungi nomor telp/wa: 081350504500

Belum ada Komentar untuk "Silabus Tafsir Kelas XII Program Keagamaan (Peminatan)"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel